Author

Redaksi Polindo
business

163 Lebih Produk Perikanan Telah Penuhi SNI Pangan

Tak hanya Tuna dan Cakalang, saat ini, 163 produk kelautan dan perikanan termasuk olahan rumput laut, telah memiliki standar nasional Indonesia (SNI) pangan yang diterbitkan oleh Badan Standarisasi Nasional…

  Redaksi Polindo   |      22 Feb 2018 | Selengkapnya
business

Revitalisasi Hulu Citarum Ditarget Rampung 7 Tahun

Revitalisasi hulu sungai Citarum telah dimuali sejak 1 Februari lalu. Presiden Joko Widodo (Jokowi) menargetkan revitalisasi tersebut rampung dalam kurun waktu 7 tahun.

  Redaksi Polindo   |      22 Feb 2018 | Selengkapnya
business

Pulang, KPK Belum Putuskan Penugasan untuk Novel

Penyidik senior Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan telah tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, dari Singapura dengan pesawat Garuda Indonesia GA 825 (SIN-CGK) sekitar pukul 11.20 WIB.…

  Redaksi Polindo   |      22 Feb 2018 | Selengkapnya
business

Jokowi Kunjungan Kerja ke Bandung dan Bali

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja ke Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (22/02) pagi. Sore nanti, Jokowi akan melanjutkan perjalanan ke Bali.

  Redaksi Polindo   |      22 Feb 2018 | Selengkapnya
business

Hanura Ganti Jajaran Pimpinan Fraksi di DPR

Partai Hanura melakukan pergantian pimpinan fraksinya di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Sekjen Partai Hanura Herry L Siregar menyerahkan langsung surat tentang reposisi itu kepada Ketua DPR Bambang Soesatyo,…

  Redaksi Polindo   |      22 Feb 2018 | Selengkapnya
business

Pengamat: Pakai Harga Batubara DMO untuk Tarif Listrik

Pengamat ekonomi energi dari Universitas Gajah Mada (UGM) Fahmy Radhi meminta pemerintah segera menetapkan harga batu bara dalam negeri (domestic market obligation/DMO) untuk kebutuhan energi primer pembangkit…

  Redaksi Polindo   |      22 Feb 2018 | Selengkapnya