Author

Redaksi Polindo
business

Presiden Terima Korban Lumpur Lapindo

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono secara mendadak memanggil utusan warga Perumtas I Sidoarjo korban lumpur Lapindo, Selasa (24/4) malam, beberapa jam setelah mereka bertemu Wapres Jusuf Kalla. Lima orang…

  Redaksi Polindo   |      24 Apr 2007 | Selengkapnya
business

Pengiriman Shabu Shabu ke Bali Digagalkan

Baru tiga bulan keluar dari Lembaga Pemasyarakatan, Giyarto kembali ditangkap polisi karena tertangkap tangan memiliki shabu-shabu seberat 25 gram pada Senin (23/4) malam. Ternyata 15 gram shabu-shabu…

  Redaksi Polindo   |      24 Apr 2007 | Selengkapnya
business

Cekal Neloe Cs Diperpanjang

Kejaksaan Agung memperpanjang status cekal ke luar negeri bagi tiga mantan direksi Bank Mandiri yaitu ECW Neloe, I Wayan Pugeg dan M. Sholeh Tasripan. Ketiganya saat ini berstatus sebagai tersangka dalam…

  Redaksi Polindo   |      24 Apr 2007 | Selengkapnya
business

Kasus AFIS: KPK Peroleh Data Dari Jerman

Tampaknya, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendapat bahan baru dalam dugaan korupsi kasus pengadaan {automatic fingerprints identificatioan system} (AFIS) di Departemen Hukum dan HAM (Depkumham).

  Redaksi Polindo   |      23 Apr 2007 | Selengkapnya
business

Peradi Akan Selidiki Kantor Hukum "Ihza and Ihza"

Menjelang resuffle kabinet pada Mei mendatang, gerakan membongkar dugaan kasus korupsi dalam upaya pencairan dana Tommy Soeharto melalui rekening Departemen Hukum dan HAM kian merebak. Perhimpunan Advokat…

  Redaksi Polindo   |      23 Apr 2007 | Selengkapnya
business

Presiden Jawab Kritik

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menjawab kritik yang menganggap dirinya pemimpin yang penakut, tidak tegas, dan peragu. Awalnya SBY mengaku bisa menerima kritik tersebut. Tetapi, jika kritik itu…

  Redaksi Polindo   |      23 Apr 2007 | Selengkapnya